ParaparatvNews | VIDEO | Tanggal 1 Mei bukan hanya hari buruh yang diperingati setiap tahunnya, hari ini adalah hari bersejarah bagi bangsa indonesia namun banyak dilupakan.
Pada 01 Mei 1969 silam, pbb secara resmi menyerahkan pemerintahan irian barat kepada Indonesia, hari bersejarah itu menjadi tanda berakhirnya penjajahan belanda atas Indonesia.
Tim liputan