Paraparatv.id | VIDEO | Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Papua Pegunungan memetakan 12 masalah yang kerap terjadi di Provinsi Papua Pegunungan.
Hal tersebut disampaikan Kepala Divisi SDM KPU Papua Pegunungan, Theodorus Kosay saat memberikan pemaparan dalam safari pilkada bersama TNI Polri dan Penyelenggara Pemilu di Aula Aithousa Betlehem Wamena (7/10).
Tim Liputan