Example floating
Berita Video

Peralatan Cabor Menembak PEPARNAS Siap Digunakan

229
×

Peralatan Cabor Menembak PEPARNAS Siap Digunakan

Sebarkan artikel ini

Paraparatv.id | Jayapura | Menjelang pertandingan PEPARNAS XVI PAPUA 2021, peralatan penunjang untuk cabang olahraga menembak telah siap digunakan. Hal ini diungkapkan Wakil Sekretaris PB Peparnas Timo Matuan dalam kegiatan pemeriksaan dan serah terima peralatan cabor menembak, Senin 27 September 2021. Seluruh peralatan pendukung cabang olahraga menembak pada Peparnas XVI Papua telah tiba di Jayapura dan dilakukan pengecekkan serta serah terima peralatan yang disaksikan secara langsung oleh PB Peparnas, Dinas Pemuda Olahraga dan Technical Delegate.

Laporan : Grasiella Giselefa

Example 120x600

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *